Deskripsi Training Etos Kerja dan Profesionalisme
Profesionalisme berarti pribadi yang menjalankan profesinya dengan keahlian, kompetensi, kualitas, etika, etiket dan menjadikan pekerjaan sebagai panggilan tanggung jawab. Seorang profesional selalu taat aturan, taat budaya kerja, serta memiliki etos kerja di dalam kesadaran tanggung jawab dan integritas.
Budaya kerja akan terlihat dari kemampuan karyawan untuk menjalankan nilai-nilai organisasi, visi, misi, sistem, standar, dan proses kerja sesuai budaya organisasi. Budaya kerja adalah implementasi budaya organisasi dalam bahasa tindakan, seperti: kebiasaan kerja yang menguatkan budaya organisasi, sifat dan perilaku kerja yang taat budaya organisasi, dan kehidupan kerja sehari-hari yang secara otomatis menjalankan budaya organisasi.
Tujuan Training Etos Kerja dan Profesionalisme
- Terbentuknya profesionalisme kerja karyawan melalui karakter, kompetensi, kepribadian dan etos kerja pribadi yang andal
- Tercapainya proses internalisasi nilai-nilai positif untuk memperkuat motivasi kerja dan kesadaran tentang hubungan yang tidak terpisahkan antara etos kerja, budaya kerja, budaya organisasi dan profesionalisme
- Terwujudnya citra profesionalisme kerja karyawan melalui sikap dan perilaku kerja yang produktif, serta mudah beradaptasi terhadap tantangan dan kedinamisan yang ada
- Terwujudnya hubungan kerja dari kesadaran dan ketulusan hati nurani
- Terbentuknya profesionalisme kerja yang etis secara moral dan perilaku
Materi Training Etos Kerja dan Profesionalisme
1.Profesionalisme dan Kepribadian Positif
- Nilai-nilai kepribadian positif (kompetensi, karakter dan komitmen)
- Mengembangkan image profesional dari sisi mental dan fisik
- Citra profesional saat menghadapi klien, atasan, bawahan, dan rekan kerja
- Berkomunikasi secara verbal dan non verbal dengan bahasa tubuh yang profesional
- Sadar untuk mengembangkan gaya profesional diri yang unik dan asli
- Konsep diri yang terprogram untuk mengembangkan profesionalisme
- Manajemen diri, kesadaran diri dan pemahaman terhadap diri sendiri
2. Budaya Kerja Untuk Membentuk Profesionalisme
- Produktif, efektif, efisien, dan berkinerja tinggi
- Kolaborasi, kerja sama, sinergi, berkomunikasi
- Taat dan patuh pada nilai-nilai perusahaan, sistem, proses kerja, dan kepemimpinan
- Suasana kerja yang nyaman, rasa kekeluargaan, jiwa kebersamaan, kekompakkan dalam bekerja, meningkatkan kualitas hubungan positif di tempat kerja
3. Kebersamaan dalam Etos Kerja
- Optimis dan berorientasi ke masa depan
- Kerja keras, disiplin, ulet, tekun, tepat waktu
- Bertanggung jawab, ikhlas, melayani, rendah hati, jujur, hemat
- Kreatif dan menjadi diri sendiri yang asli dan unik
- Bekerja adalah panggilan Tuhan dan termotivasi untuk berkinerja tinggi
4. Peran Etika dan Etiket dalam Menumbuhkan Profesionalisme di Tempat Kerja
- Moral sebagai fondasi etika
- Model perilaku etis
- Cara mengekspresikan etika dalam hubungan sehari-hari
- Membedakan yang benar dan salah
- Kehalusan budi dan empati
- Cara berpakaian, kontak mata, memperkenalkan orang
- Percakapan, tata krama, cara menjamu tamu
- Cara makan, peristiwa sosial, etiket lokal dan internasional
JADWAL TRAINING TERBARU 2024
23 – 24 Januari 2024
7 – 8 Februari 2024
6 – 7 Maret 2024
23 – 24 April 2024
7 – 8 Mei 2024 || 21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
17 – 18 Juli 2024
21 – 22 Agustus 2024
18 – 19 September 2024
8 – 9 Oktober 2024 || 22 – 23 Oktober 2024
5 – 6 November 2024 || 19 – 20 November 2024
10 – 11 Desember 2024
Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta pelatihan.
LOKASI TRAINING
- Jakarta : Hotel Amaris Kemang, Amaris Tendean,Trinity Hotel, Ibis Budget.
- Bandung : Hotel Santika, Hay Hotel,Ibis Style, Novotel Hotel, Golden Flower Hotel, 1O1 Hotel, Grand Tjokro Hotel, Tune Hotel, Four Point by Sheraton Hotel .
- Yogyakarta : Hotel NEO+ Awana, Cordela Hotel,Ibis Style, Boutique Hotel, Cavinton Hotel, Mutiara Hotel, Dafam Malioboro Hotel, Prima Inn Hotel .
- Surabaya : Novotel Hotel, Ibis Center Hotel, HARRIS Hotel, Favehotel, Alana Hotel .
- Malang : Amaris Hotel, The 1O1 Hotel, Ibis Style Hotel, El Hotel, Whiz Prime Hotel .
- Bali : Ibis Kuta, Fontana Hotel, HARRIS Hotel & Conventions .
- Lombok : Favehotel, Novotel Lombok, D Praya Hotel .
Investasi Training
Offline Training 6.000.000
Online Training 3.000.000
Syarat dan Ketentuan Berlaku
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call).
*Please feel free to contact us.
FASILITAS
-FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
-FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan
-Module / Handout training
-FREE Flashdisk
-Sertifikat training
-FREE Bag or bagpack (Tas Training)
-Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)